Seminar Parenting, MIN 1 Kota Malang Ajak Orang Tua Lebih Bijak dan Hebat

Kota Malang (MIN 1) –  Pembentukan pengurus Paguyuban Orang Tua Siswa (POS) kelas 1 dilakuan pada hari Kamis (1/8). Bertempat di serambi mushala, kegiatan ini dimulai dengan sosialisasi program madrasah. Sebelum pembentukan pengurus POS, MIN 1 ajak orang tua siswa untuk menjadi orang tua yang lebih bijak dan hebat. Ajakan ini dikemas dalam acara Seminar…

Read More

Coaching Clinic MIN 1 Kota Malang Hadirkan Pemain Arema

Kota Malang (MIN 1) –  Bertempat di serambi dan lapangan out door, Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Malang Adakan Coaching Clinik Futsal bersama mantan pemain arema Busthomi, Kamis (19/12). Kegiatan ini bertujuan memberikan motivasi kepada siswa. Acara coaching clinic ini terdiri dari 2 sesi, yaitu sesi teori pemberian teori dan motivasi permainan sepak bola oleh pelatih…

Read More

Penilain Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) MIN 1 Kota Malang

Kota Malang (MIN 1) – Rabu (24/3/2021) telah dilaksanakan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) empat tahunan MIN 1 Kota Malang. Penilaian dilaksanakan di laboratorium IPA. Kegiatan dimulai pukul 10.00 berakhir pukul 14.30 WIB. Dalam rangka kegaitan ini tim kelompok kerja PKKM telah menyiapkan berbagai dokumen sebagai bukti kinerja kepala madrasah untuk dilakukan penilaian. Penilaian Kinerja…

Read More

Ekspedisi Mahasiswa Universiti Melaka Malaysia ke MIN 1 Kota Malang

Kota Malang (MIN 1) – Menyambut tamu studi banding menjadi hal biasa bagi MIN 1 Kota Malang, namun kali ini ada yang berbeda. Tamu yang datang pada Kamis (2/3) adalah dari luar negeri, tepatnya mahasiswa Universiti Teknikal Melaka Malaisya (UTeM) bekerja sama dengan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Universitas Brawijaya Malang. Sebanyak 12 mahasiswa,…

Read More

Selamat kepada Para Juara

Alhamdulillah… dengan motto “Tiap Hari Tanpa Prestasi”, para siswa MIN Malang I berhasil menorehkan prestasi dari tingkat Lokal hingga Internasional. Diantaranya dengan prestasi terbaru antara lain: 1. Rafi Sulthan R. (2nd Runner Up) Kejuaraan Abacus and Mental Arithmetic International Prodigy Competition di Singapura 2013 2. Umi Salamah (Juara 3) Olimpiade Matematika, Sains dan English EEC…

Read More
Need Help? Chat with us