29 Mei 2024

Kabid Pendma Kanwil Kemenag Jatim Kunjungi MIN 1 Kota Malang dalam Rangka Peningkatan Bahasa Arab di Madrasah

M1News – Rabu (29/05/2024), MIN 1 Kota Malang mendapat kehormatan kunjungan dari Dr. Sugiyo, M.Pd., Kabid. Pend.Ma Kanwil Kemenag Jatim saat masa PAT dan SAS. Beliau disambut hangat oleh Ibu Kepala Madrasah Hj. Siti Aisah, S.Ag., M.Pd., Bapak Ibu Guru dan Staf Madrasah. Ibu kepala madrasah sangat senang atas kunjungan beliau dan berharap dapat memberikan

Kabid Pendma Kanwil Kemenag Jatim Kunjungi MIN 1 Kota Malang dalam Rangka Peningkatan Bahasa Arab di Madrasah Read More »

Mengukir Kenangan: Petualangan Edukatif Siswa Kelas 5 MIN 1 Kota Malang di Jakarta

M1NEWS- Pagi yang cerah di Kota Malang menjadi tanda dimulainya perjalanan bersejarah bagi para siswa kelas 5 MIN 1 Kota Malang. Mereka mengikuti seremonial pemberangkatan Field Study to Jakarta 2024 (Fiesta) yang digelar di halaman MIN 1 Kota Malang pada Jumat, 10 Mei 2024. Momentum ini menjadi awal dari petualangan edukatif yang telah dinantikan mereka.

Mengukir Kenangan: Petualangan Edukatif Siswa Kelas 5 MIN 1 Kota Malang di Jakarta Read More »

Scroll to Top