Kultur madrasah

Kultur madrasah yang sering juga disebut sebagai “hidden curriculum” atau kurikulum tersembunyi berupa pembiasaan-pembiasaan yang dilakukan baik secara langsung maupun tidak langsung  dengan tujuan untuk mewujudkan visi dan misi madrasah untuk memberikan pengaruh besar pada pembentukan karakter peserta didik. Pembiasaan dalam rangka membantu peserta didik menjadi generasi penerus yang berakhlak mulia dan berkarakter tersebut antara…

Read More

Guru MIN 1 Kota Malang Raih Juara Kepribadian Wanita Muslimah

Kota Malang (MIN 1) – Seorang guru dituntut memiliki sejumlah kompetensi. Kompetensi guru yang dimaksud meliputi: kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial, dan kompetensi professional. Kompetensi yang dimiliki oleh setiap pendidik atau guru akan menunjukkan kualitasnya sebagai guru yang profesional. Adalah Fitriyanti Rosyida guru MIN 1 Kota Malang telah berhasil menunjukkan prestasinya dalam bidang kepribadian. Dalam…

Read More

Monitoring Pelaksanaan UAMBD-USBD MIN 1 Kota Malang

Kota Malang (MIN 1) – Pelaksanaan Ujian Akhir Madrasah Berstandar Daerah (UAMBD) dan Ujian Sekolah Berstandar Daerah (USBD) di Kota Malang tahun pelajaran 2018/2019 ini dilaksanakan berbasis komputer. Ujian yang dilaksanakan mulai Jum’at hingga Kamis (5-11 April) berjalan dengan lancar. Mohammad Zaini, kepala kantor Kementerian Agama Kota Malang melakukan monitoring di MIN pada hari Rabu…

Read More

Tegakkan Shalat: Siswa MIN 1 Kota Malang Peringati Isro’ Mi’roj

Kota Malang (MIN 1) – Kamis (4/4) itu semua siswa, guru, dan karyawan MIN 1 mengenakan busana muslim bebas. Mereka tidak mengenakan seragam seperti biasanya karena sedang memperingati peristiwa Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad SAW. Kegiatan dilaksanakan dalam tiga tahap, pertama kelas 4 dan kelas 5 di serambi mushala dengan mendengarkan hikmah Isro’ Mi’roj oleh Ust….

Read More

Jelang Ujian, MIN 1 Kota Malang Adakan Doa Bersama

Kota Malang (MIN 1) – Jelang Ujian Akhir Madrsasah Berstrandar Daerah dan Ujian Sekolah Berstandar Daerah siswa kelas 6 MIN 1 Kota Malang melakukan istighosah. Kegiatan yang diikuti 294 siswa dan guru ini dilaksanakan Kamis (4/4) sehari sebelum pelaksanaan ujian. Bertempat di mushala kegiatan dimulai dengan shalat tasbih. “Kegiatan dimulai dengan shalat tasbih dilanjutkan dzikir…

Read More
Need Help? Chat with us