Gema Ramadhan 1435H

Pada bulan Juli 2014, kegiatan Gema Ramadhan 1435 H dengan berbagai kegiatan keagamaan bagi siswa, guru, dan karyawan. Kegiatan ini dari proses penerimaan zakat fitrah dari siswa-siswi dan orang tua siswa yang menyalurkan zakat fitrahnya di madrasah. Kegiatan ini dimulai pada tanggal 15 – 19 Juli 2014. Penerimaan zakat fitrah tahun ini semua dalam bentuk…

Read More

Tamu Studi Banding KKMI Boyolali

Kota Malang (MIN 1 Kota Malang). (11/3) Alhamdulillah.. segala puji bagi Allah yang telah memberikan limpahan rahmat kepada kita semua. Sabtu, 11 Maret 2017 MIN 1 Kota Malang mendapat kunjungan istimewa dari KKMI Kecamatan Andong Kabupaten Boyolali  sebanyak 132 orang. Terdiri dari pengawas, 17 kepala MIN dan MIs serta beberapa orang guru yang menyertai rombongan…

Read More

Mengukir Kenangan: Petualangan Edukatif Siswa Kelas 5 MIN 1 Kota Malang di Jakarta

M1NEWS- Pagi yang cerah di Kota Malang menjadi tanda dimulainya perjalanan bersejarah bagi para siswa kelas 5 MIN 1 Kota Malang. Mereka mengikuti seremonial pemberangkatan Field Study to Jakarta 2024 (Fiesta) yang digelar di halaman MIN 1 Kota Malang pada Jumat, 10 Mei 2024. Momentum ini menjadi awal dari petualangan edukatif yang telah dinantikan mereka….

Read More

Pembukaan KSM Tingkat Kota Malang Tahun 2022

Kota Malang (MIN 1) – Kompetisi Sains Madrasah (KSM) adalah  ajang berkompetisi dalam bidang Sains. Pembukaan KSM tingkat Kota Malang  dilaksanakan  Jumat (12/08/2022) di serambi Masjid Abdul Jalil MIN 1 Kota Malang digelar oleh Kementerian Agama untuk membangun Ghirah Kompetisi sains di kalangan siswa madrasah. Kompetisi Sains Madrasah awalnya hanya diperuntukkan bagi siswa madrasah (ibtidaiyah,…

Read More
Need Help? Chat with us